Ketika Anda memberitahu kepada komputer apa yang harus dilakukan, Anda perlu memilih bagaimanan hal tersebut dilakukan. Dari sinilah Algoritma komputer muncul. Algoritma adalah teknik dasar untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. perhatikan contoh berikut untuk membantu pengertian Anda tentang konsep dari Algoritma.
Katakanlah misalnya Anda membpunyai teman yang baru tiba diairport dan teman Anda ingin berangkat dari airport ke rumah Anda. Berikut ini adalah 4 Algoritma yang berbeda mungkin dilakukan teman Anda :
- Algoritma Taxi :
Masuk ke taxi
Berikan alamat rumah Anda.
- Algoritma Telepon Untuk Dijemput :
Menunggu saja ditempat pengambilan bagasi.
- Algoritma Bus :
Turun dan naik bus nomor 14 pada jalan utama.
Turun dijalan pada jalan AB.
Jalan kaki dua blok arah ke rumah Anda.
Ketiga Algoritma diatas memiliki tujuan yang sama, tetapi masing-masing melakukannya dengan cara yang berbeda. Masing-masing Algoritma diatas juga menghabiskan waktu dan biaya yang berbeda. Nai taxi adalah contoh yang paling cepat, tetapi paling mahal. Naik bus mungkin adalah yang paling hemat, tetapi lambat. Tentu saja Anda perlu memilih Algoritma sesuai dengan situasi dan kondisi.
Dalam pemrograman komputer, juga terdapat banyak cara Algoritma yang berbeda. masing-masing Algoritma memiliki keuntungan dan kerugian untuk situasi yang berbeda.
Don't Forget To Comment Guys...... Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon